Aturan makanan agar tubuh menjadi langsing

Posted by Unknown Friday, February 1, 2013 0 comments
Sampai dengan saat ini, masih banyak yang menyalah artikan diet.Orang masih menganggap diet adalah mengurangi jadwal makan bahkan ada yang tidak makan sama sekali agar menjadi cepat langsing.Persepsi ini adalah salah total !   Kita harus mengingat selalu prinsip bahwa diet itu enak dan tidak menyiksa.Diet itu adalah tentang mengatur pola makan kita dan memilih jenis makanan yang akan kita...

Baca Selengkapnya ....

Bisakah langsing di bagian tubuh tertentu ?

Posted by Unknown Wednesday, January 30, 2013 1 comments
Banyak orang yang mempertanyakan, bagaimana caranya untuk menghilangkan lemak di bagian perut? Ada juga yang bertanya, bagaimana caranya untuk menguruskan bagian paha maupun bagian-bagian lainnya.Istilah untuk menguruskan bagian tubuh tertentu biasa dikenal dengan spot reduction.Apakah itu benar bisa terjadi atau hanya mind-set kita yang mengira bagian tersebut sudah lebih kurus? Mari kita...

Baca Selengkapnya ....

Ternyata, Tidur juga mempengaruhi Berat Badan

Posted by Unknown Tuesday, January 29, 2013 1 comments
Orang yang beristirahat cukup akan lebih mudah langsing Berat Badan menjadi naik akibat kurang tidur Selain pikiran menjadi sulit untuk berkonsentrasi, tubuh yang cepat letih ternyata kurang tidur dapat mengakibatkan berat badan menjadi naik. Berdasarkan penelitian yang dilakukan oleh Chicago University, Orang yang kekurangan tidur akan memiliki resiko untuk kelebihan berat badan meskipun...

Baca Selengkapnya ....

Berat Ideal : Timbangan vs Cermin

Posted by Unknown Monday, January 28, 2013 2 comments
Berapakah berat badan ideal kita? Itulah jenis pertanyaan yang sering dilontarkan.Saya memiliki tinggi badan ... Cm. dengan berat badan saya ... kg, apakah sudah ideal atau belum? Berapakah seharusnya berat badan saya? Ada juga yang bertanya saya sudah fitness tetapi berat badan saya naik padahal saya ingin menurunkannya? Ternyata masalah berat badan menjadi perhatian utama bagi sebagian...

Baca Selengkapnya ....

Pola latihan yang benar ketika program diet

Posted by Unknown 0 comments
Keberhasilan diet adalah mendapatkan berat badan ideal dan mendapatkan kondisi tubuh yang lebih sehat daripada sebelumnya.Setelah mengatur pola makan yang benar, tentu saja kita harus berolahraga agar membantu program diet yang sedang kita jalankan.Olahraga yang paling mudah untuk dilakukan adalah pergi ke Gym Center yang terdapat di sekeliling kita. Agar mendapatkan pembakaran lemak yang...

Baca Selengkapnya ....

Pola Makan Diet : Makan 5-6x sehari

Posted by Unknown 2 comments
Banyak orang yang masih binggung dengan menentukan pola makan yang benar ketika program diet.Apakah hanya makan 1x sehari? Ada yang bilang, ketika diet hanya boleh makan di siang hari.Ada juga yang bilang hanya boleh makan buah ketika diet.Kalau begitu, sungguh menyiksa sekali menjalankan diet.Tetapi apakah itu benar? Yang perlu diingat ketika diet adalah : Diet itu enak... Diet itu tidak...

Baca Selengkapnya ....

Bagaimana Memulai Program Diet

Posted by Unknown 2 comments
Mungkin sebagian orang masih binggung, bagaimana memulai program diet yang efektif? Berikut ini adalah tips yang berguna untuk memulainya. 1.Tentukan motivasi pribadi untuk diet yang kita akan jalani Motivasi adalah dasar dari program diet kita Sebagus apapun program diet yang kita buat, tanpa didasari motivasi yang kuat pasti akan kembali gagal dan gagal lagi.Oleh karena itu, motivasi adalah...

Baca Selengkapnya ....

Program Diet Gagal? ini penyebabnya

Posted by Unknown Sunday, January 27, 2013 1 comments
Mengapa program diet kita gagal? Orang seringkali membuat persamaan antara diet dengan menahan lapar bahkan tidak makan sama sekali, demi mendapatkan berat badan yang proporsional.Banyak sekali orang yang masih menjalankan metode diet seperti ini dan hasilnya adalah berat badan menjadi turun drastis, tetapi dengan 'syarat tambahan', yaitu badan terkulai lemas atau yang lebih parah, sedang terkapar...

Baca Selengkapnya ....
| Copyright of program diet .